Biodata dan Agama Xu Kai, Aktor Sekaligus Model Tiongkok

- Kamis, 25 Mei 2023 | 20:35 WIB
Biodata Xu Kai yang Dikenal sebagai Aktor Sekaligus Model Tiongkok, Inilah Rincian Fakta Lucu dan Karyanya (Instagram/@sosoalive7)
Biodata Xu Kai yang Dikenal sebagai Aktor Sekaligus Model Tiongkok, Inilah Rincian Fakta Lucu dan Karyanya (Instagram/@sosoalive7)

Mengerti.id – Xu Kai merupakan aktor kelahiran 5 Maret 1995, China. Ia dikenal sebagai aktor yang cukup sukses berkarir di negaranya, inilah biodata lengkapnya.

Selain dikenal sebagai seorang aktor, Xu Kai juga melambungkan karirnya di dalam dunia model. Aktor Tiongkok berusia 28 tahun ini pertama kali dikenal netizen melalui seni peran yang Xu Kai mainkan yakni melalui perannya dalam drama “Story of Yanxi Palace” yang rilis pada 2018, dan memainkan tokoh Lu Si Cheng pada drama “Falling Into Your Smile” 2021.

Akan tetapi pertama kali Xu Kai mulai dikenal di Tiongkok ketika ia menjadi seorang model yakni lebih tepatnya pada 2013.

Baca Juga: Biodata dan Agama Aktor Ahn Hyo Seop Pemeran Dr. Romantic 3

Xu Kai bekerjasama di bawah naungan agensi Huanyun Entertainment dan seiring berjalannya waktu ia memperoleh tawaran berkarir menjadi seorang aktor.

Pada 2016 Xu Kai melebarkan karirnya dalam seni peran dengan membintangi karakter kecil. Setelah itu Xu Kai lanjut memainkan karya akting pada 2018.

Ia membintangi drama romantis yang berjudul “Untouchable Lovers”. Dari drama tersebut, nama Xu Kai semakin dikenal oleh masyarakat dan membuat namanya semakin dicari-cari.

Takut serangga dan jarum suntik

Xu Kai terlihat keren dan gagah dalam setiap akting, namun aktor muda ini diketahui sangat takut dengan serangga dan jarum suntik.

Bahkan ia pernah dikira menjalani operasi kelopak mata, namun Xu Kai mengatakan tidak melakukan operasi plastik karena takut dengan jarum suntik.

Baca Juga: Siapa Darja Tuschinski? Ini Profil Bule Jerman yang Menari Tanpa Baju di Puri Saraswati Ubud Bali

Berkolaborasi dengan brand internasional

Aktor tampan ini memang pernah berkolaborasi dengan brand internasional bernama Fendi sejak 2018 hingga sekarang.

Drama populer yang dibintangi Xu Kai

Halaman:

Editor: Iksan

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X